Minggu, 22 Maret 2009

Cara Mengganti Template Pada Blooger !!!

1. cari template yang kamu inginkan dari website lain selain di dalam blog kamu [contoh di www.isnaini.com]
2. pilih menu 'kustomisasi' di pojok kanan atas halaman blog kamu.
3. pilih 'tata letak'
4. lalu pilih 'edit HTML'
5. copy kode template yang ingin kamu masukkan dari link yang kamu buka tadi
6. pasti di dalam 'edit template'
7. klik 'save template' untuk menyimpan template
8. atau untuk melihat sementara template yang kamu pilih, kamu bisa meng-klik 'preview' atau 'pratinjau]


Ok !!

Selamat Mencoba !!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar